Topik

Imam

Sebuah jabatan dalam Imamat Harunyang biasanya dipegang oleh remaj putra usia 16 sampai 18 dan anggota pria baru Gereja. Imam mengucapkan doa untuk memberkati sakramen(serupa dengan komuni) yang didistribusikan kepada anggota Gereja selama kebaktianhari Minggu. Dengan persetujuan pemegang imamatlokal, imam juga dapat melakukan baptisan.

Dalam jemaat lokal, imam diorganisasi dalam kelompok kecil yang disebut kuorum. Anggota kuorum membantu satu sama lain mengembangkan keterampilan kepemimpinan dan melayani orang lain sewaktu mereka berupaya untuk mengikuti Yesus Kristus.

Catatan Panduan Gaya:Ketika melaporkan tentang Gereja Yesus Kristus dari Orang-Orang Suci Zaman Akhir, mohon gunakan nama lengkap Gereja dalam rujukan pertama. Untuk informasi lebih lanjut mengenai penggunaan nama Gereja, pergi ke panduan gaya daring kami.Panduan Gaya.